Warna tersebut harganya bisa lebih mahal walau dari satu model sama.
"Bedanya sekitar selisih Rp 5 juta dibanding warna biasa," ungkapnya lagi.
Bahkan ia mengaku dari empat warna tersebut mampu mendongkrak penjualan mobil bekas yang makin lesu.
"Warna-warni pada mobil itu memang sangat mendongkrak penjualan. Kadang kala kita kalau ingin beli mobil warna sangat berpengaruh, contoh sekian banyak iklan banyak konsumen pilih warna," ucapnya.