Untungnya, peningkatan tajam ditampilkan oleh pemuncak klasemen sementara MotoGP 2021, Fabio Quartararo.
Quartararo yang kesulitan saat sesi basah di FP1 berhasil melesat ke posisi ke-3 dengan 0,202 detik lebih lambat dari Marquez.
Andrea Dovizioso juga mengalamipeningkatan performa dari terakhir menjadi posisi ke-14 diikuti Franco Morbidelli di posisi ke-15.
Valentino Rossi hanya sanggup menempati P17 pada sesi ini.
Berikut tabel hasil FP2 MotoGP Amerika 2021:
MotoGP.com
Hasil FP2 MotoGP Amerika 2021