Honda Jazz GK5 Berjubah Oranye, Auranya Street Racing, Bermesin Turbo

Luthfi Abdul Aziz - Senin, 30 Agustus 2021 | 17:11 WIB

Modifikasi Honda Jazz GK5 asal Thailand tampil sporty mencolok dan bermesin turbo (Luthfi Abdul Aziz - )

Baca Juga: Honda Jazz Kena Restorasi Total, Dari Mobil Rental Jadi Ganteng Begini

Supaya agresifitas Compact Hatchback Honda ini benar-benar terasa, sektor dapur pacu pun ikutan diupgrade performa.

Perubahan paling signifikan tentu saja turbo TD05 yang berhasil disuntik ke dalam mesin L15 kapasitas 1.500 cc 4-silinder.

Boxzaracing
Mesin Honda Jazz GK5 disuntik turbo hingga bertenaga 344 dk

Untuk mengontrol mesin, dipasang ECU HKS F-Con 3.3 dan sontak melipatgandakan outputnya hingga mencapai 344 dk.

Padahal versi standar Honda Jazz GK5 aslinya hanya mampu merilis tenaga sebesar 120 dk dan torsi maksimal 145 Nm.