Dok.Otomotif
Tanda tengah pada ban motor
Atau bisa dilakukan saat berbarengan dengan melakukan pengecekan tekanan angin ban.
Jadi, salah besar jika kamu mengganti ban menunggu sampai kembangnya sudah gundul atau diganti karena dirasa sudah licin.
Mulai sekarang pastikan kondisi ban belum mencapai titik TWI.
Karena itulah batasan aman pemakaian ban.