Kalau Mau Awet, Pilih Cairan Penghitam Bodi Motor yang Seperti Ini

Muhammad Farhan - Senin, 16 Agustus 2021 | 12:10 WIB

Ilustrasi tes produk cairan penghitam bodi motor (Muhammad Farhan - )

Enggak harus pakai sarung tangan, penggunaannya pun bisa langsung diusap ke bodi motor pakai kain microfiber.

Cairan pengkilap berwarna putih atau bening ini biasa disebut sebagai silicone spray, bersifat universal dan bisa dipakai untuk bagian lain seperti kulit jok atau mika lampu motor.  

Sekarang paham ya apa bedanya dua jenis cairan perawatan bodi motor yang banyak beredar di pasaran.

Untuk kalian yang berniat menghitamkan cover bodi motor bertekstur kulit jeruk yang mulai kusam, sebaiknya pilih produk yang memiliki warna cairan hitam karena lebih awet Sob.