Oli terbaru Deltalube ini juga memiliki kandungan aditif deposit control yang mampu menekan tumpukan kerak karbon di piston.
Soot control yang baik di oli ini juga membuatnya tidak mudah mengental.
Selain itu nilai viscosity index yang tinggi juga membuat oli ini memiliki nilai kekentalan yang stabil baik di suhu rendah maupun tinggi.
Baca Juga: Oli Mesin di Yamaha XMAX Minim Penguapan? Ini Kata Bengkel Spesialis
Untuk harga, pelumas ini ditawarkan dengan harga Rp 80 ribuan per liter.
Sifat Fisika & Kimia Deltalube Daily 757 Premium Diesel Oil SAE 15W-40 API CI-4
Warna | Merah |
Total Base Number, mg KOH/g | 11,6 |
Viscosity Index | 140 |
Viskositas Kinematik pada 40oC, cSt | 111.3 |
Viskositas Kinematik pada 100oC, cSt | 14.99 |
Berat Jenis pada 15oC, Kg/L | 0.8768 |
Massa Jenis pada 15oC, Kg/L | 0.8760 |
Titik nyala (COC), oC | 232 |
Titik tuang, oC | -24 |