Cara Ampuh Bedakan Spion Motor Rizoma Asli Dengan Yang Palsu

Isal - Kamis, 5 Agustus 2021 | 12:40 WIB

Ilustrasi spion Rizoma (Isal - )

"Beberapa yang saya temui, gabus di dalam spion motor Rizoma yang palsu atau enggak original itu berwarna abu-abu," jelas Kevin.

"Sedangkan gabus spion motor Rizoma yang original itu berwarna hitam," tutupnya saat ditemui di daerah Duri Kosambi, Jakarta Barat.

Baca Juga: Jarang yang Tahu, Spion Rizoma Asli Ternyata Enggak Dijual Sepasang

Candra
Ciri-ciri Rizoma Palsu

Terakhir, spion motor Rizoma yang asli bisa kalian kenali melalui harganya.

Spion motor Rizoma dibanderol mulai dari Rp 2 jutaan, sepasang jadi Rp 4 jutaan.

Untuk menghindari beli yang KW, disarankan untuk beli spion motor Rizoma pada distributor atau toko resminya ya.