Munculnya Corona Stain sudah lumrah terjadi setiap busi mobil.
Ryan/GridOto.com
bentuk elektroda busi iridium runcing
Baca Juga: Ada Oli di Drat Busi, Waspada Tanda Komponen Ini Mulai Bermasalah
Bahkan proses pembakaran juga tidak akan berpengaruh walau busi ada Corona Stain.
"Jadi enggak perlu buru-buru ganti busi jika dilihat ada Corona Stain di keramik insulator busi," jelasnya.
Indikasi busi minta ganti baru bisa dilihat dari kondisi elektroda tengah dan elektroda massa yang mengalami keausan.