"Di SPBU enggak selalu ada konsumen yang ngisi Biodiesel di sana, jadi kebagiannya bahan bakar yang sudah mengendap lama. Asalkan sirkulasinya di SPBU bagus, pakai Bio Diesel (B20) enggak jadi masalah," tukasnya.
Oleh sebab itu, ia menyarankan konsumen menggunakan bahan bakar dengan Centane Number (CN) yang sesuai rekomendasi pabrikan.
"Rekomendasinya sih tetap pakai Pertamina Dex (CN 53), tapi kalau ditanya pakai Biodiesel bisa atau enggak? ya tetap bisa," jelas Deny.