Hanya saja saat ini masih belum diketahui secara pasti berapa jumlah petugas yang akan berjaga untuk melakukan pemeriksaan.
"Selain itu, kami harus melakukan penyesuaian di lapangan karena ini hal baru," terangnya.
Dengan adanya kebijakan tersebut, sobat GridOto yang terbiasa menggunakan angkutan umum harus melakukan penyesuaian nih.
Selain itu, STRP juga harus dipersiapkan terlebih dulu sebelum naik Transjakarta.
Artikel ini telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul Mulai Rabu Besok, Calon Penumpang Transjakarta Wajib Tunjukkan STRP, Begini Mekanismenya