Ada Karet Hitam di Bagian Bawah CVT Motor Matic, Ini Fungsinya

Muhammad Farhan - Rabu, 14 Juli 2021 | 12:10 WIB

Posisi slang hawa di transmisi CVT motor matic (Muhammad Farhan - )

“Untuk memeriksa slang hawa CVT matic caranya mudah, cukup dengan melepas kawat pengikatnya pakai tang jepit dan bersihkan jika kotor,” jelasnya.

Makanya kalau kondisi slang hawa tidak terpasang atau rusak, sebaiknya segera dipasang atau diganti baru.

Sebab harganya pun murah hanya berkisar Rp 7 – 15 ribuan, namun fungsinya penting bagi transmisi CVT motor matic.

Sekarang paham kan soal fungsi dan cara kerja karet hitam di bawah CVT motor matic.