Ganti Slang Rem Aftermarket Bikin Pengereman Mobil Lebih Pakem

Radityo Herdianto - Jumat, 2 Juli 2021 | 11:00 WIB

ILUSTRASI. Slang Rem Aftermarket (Radityo Herdianto - )

"Karena slang tidak gampang melar, tidak ada loss dari pressure minyak rem," tutur Hans.

"Berarti tekanan kampas rem ke cakram jadi tetap kuat," terusnya.

sggarage.com
Slang Rem Aftermarket Terpasang di Kaliper Rem Mobil

Baca Juga: Minyak Rem Mobil Wajib Diganti Secara Berkala, Ini Alasannya

Hans juga melihat rata-rata slang rem aftermarket punya diameter yang lebih kecil dari slang bawaan.

Diamter yang lebih kecil akan mempercepat aliran minyak rem bertekanan ke kaliper rem.

"Otomatis rem lebih responsif dan lebih pakem," tekan Hans.