Karena ujung-ujungnya lem bakal mengeras nantinya dan bikin slide piece yang mau diganti susah dilepas.
"Biasanya mekanik itu mengelemnya di tutup rumah rollernya, kalau sudah susah dilepas biasanya kita coba panaskan pakai solder supaya mau lepas," lanjut Arif.
"Tapi cara ini beresiko bikin rusak tutup rumah roller, mau tidak mau harus ganti tutup rumah roller baru," tegasnya.
Baca Juga: Awas! Ini Penyebab V-Belt Motor Matic Putus Sampai Berubah Jadi Serbuk
"Harga slide piece ini cuma Rp 10 ribuan, kalau diakali juga dan malah bikin keluar uang lebih banyak kalau harus ganti rumah roller baru," tutup Arif.
Nah, daripada coba menghemat malah jadi rugi lebih baik kalian beli slide piece baru ya!