Untuk busi motor yang terendam air saat mesin tidak menyala menurut Diko aman saja.
Efeknya busi hanya tidak bisa menyala saat kondisinya masih basah.
speednik.com
Keringkan busi yang basah sebelum digunakan kembali
"Tinggal dikeringkan saja menggunakan kain bersih sampai airnya hilang. Setelah itu busi bisa menyala dan digunakan kembali," tutupnya.
Nah itu tadi sedikit fakta mengenai busi motor yang terendam air Sob.