Apakah Sering Ganti Jenis Bensin Bikin Filter Fuel Pump Cepat Kotor?

Muhammad Farhan - Selasa, 18 Mei 2021 | 15:40 WIB

Ilustrasi filter fuel pump motor dalam kondisi kotor (Muhammad Farhan - )

Meskipun enggak berdampak ke filter bensin, sering ganti jenis bensin sebaiknya enggak dilakukan karena berpengaruh pada proses pembakaran.

“Proses pembakaran bisa enggak sempurna, tenaga mesin bisa drop, serta bikin ruang bakar cepat kotor kalau diisi bensin dengan oktan diluar anjuran pabrikan sesuai motornya,” pungkas Dirjo.

Tuh, makanya tetap gunakan bensin dengan nilai oktan sesuai anjuran.

Jangan pakai yang terlalu rendah ataupun terlalu tinggi karena akan berpengaruh pada performa dan keawetan komponen mesin.