Skema Kredit Terbaru Daihatsu Luxio Setelah Kena Insentif PPnBM Nol Persen, Cicilannya Mulai Rp 4 Jutaan

Muslimin Trisyuliono - Jumat, 12 Maret 2021 | 20:46 WIB

Daihatsu Luxio (Muslimin Trisyuliono - )

Baca Juga: Turun Harga Hingga Rp 14 Jutaan, Berikut Skema Kredit Daihatsu Grand New Xenia Setelah Kena Insentif PPnBM Nol Persen

Nah buat kalian yang penasaran, berikut skema kredit Daihatsu Luxio terbaru Maret 2021, dengan harga OTR DKI Jakarta dari Mandiri Utama Finance (MUF):

Daihatsu Luxio D 1.5 M/T (Rp 192,3 juta)

Tenor Uang Muka Angsuran
12 Rp 49.340.000 Rp 13.965.000
24 Rp 49.340.000 Rp 7.606.000
36 Rp 49.340.000 Rp 5.546.000
48 Rp 49.340.000 Rp 4.515.000
60 Rp 49.590.000 Rp 4.044.000

 

Daihatsu Luxio X 1.5 M/T (Rp 209,6 juta)

Tenor Uang Muka Angsuran
12 Rp 53.670.000 Rp 15.194.000
24 Rp 53.670.000 Rp 8.276.000
36 Rp 53.680.000 Rp 6.034.000
48 Rp 53.670.000 Rp 4.912.000
60 Rp 53.920.000 Rp 4.300.000

Daihatsu Luxio X 1.5 A/T (Rp 219,8 juta)

Tenor Uang Muka Angsuran
12 Rp 56.220.000 Rp 15.754.000
24 Rp 56.220.000 Rp 8.671.000
36 Rp 56.230.000 Rp 6.322.000
48 Rp 56.220.000 Rp 5.147.000
60 Rp 56.470.000 Rp 4.505.000

 

 Catatan

* Skema kredit dari lembaga pembiayaan atau leasing lain bisa berbeda DP dan angsurannya.

*Harga di luar OTR Jakarta bisa berbeda.