Uji Kir di Dishub Nganjuk Alami Peningkatan Drastis Pada 2021, PAD Setahun Jadi Segini

Dia Saputra - Jumat, 12 Maret 2021 | 19:18 WIB

ilustrasi proses pelayanan uji kir di masa pandemi Covid-19 di Dishub Nganjuk (Dia Saputra - )

"Tentunya dengan melihat nilai retribusi uji kir yang didapat awal 2021 hingga bulan ini, kami optimistis target PAD bisa terpenuhi," ucap Sudjito.

Ia berharap, Covid-19 bisa segera terkendali agar sektor transportasi kembali pulih seperti dulu.

"Dilihat dari retribusi uji kir, bus pariwisata dan angkutan kota jumlahnya masih minim hingga sekarang," lanjutnya.

Meski demikian, ia berpendapat kalau retribusi uji kir pada 2021 bisa terealisasi sesuai target atau bisa melampauinya.

Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul Uji Kir Meningkat 100 Persen, Dishub Nganjuk Optimistis Penuhi Target Rp 1,1 Miliar