Alat Spooring Kaki-kaki Mobil Perlu Dikalibrasi, Begini Penjelasannya

Ryan Fasha - Selasa, 9 Maret 2021 | 18:00 WIB

Ilustrasi proses spooring roda mobil (Ryan Fasha - )

Kalibrasi alat spooring dilakukan setiap 1 tahun sekali.

"Kalau di bengkel resmi Daihatsu, kalibrasi alat spooring 1 tahun sekali oleh vendor pembuat alat," bebernya.

daihatsu.co.id
ilustrasi spooring dan balancing mobil

Baca Juga: Camber Negatif Roda Ternyata Bikin Komponen Kaki-kaki Cepat Rusak

Bila alat tidak dikalibrasi secara berkala, efeknya bisa terjadi penyimpangan nilai setelan toe dan lainnya.

Mobil akan tetap tidak lurus karena alat spooring tidak di kalibrasi.