Kalau bagian ini dipegang dan digerakkan dengan tangan enteng maka link stabilizer sudah rusak.
Link stabilizer Honda Mobilio baru
Baca Juga: Asco Motorsport, Bengkel Spesialis Upgrade Kaki-kaki di Jakarta Timur
Gejala ini bila terus didiamkan bisa merusak komponen lain.
"Sebaiknya langsung ganti kalau gejala yang ditimbulkan sudah sangat terasa," sebut pria yang bengkelnya di Pulogebang, Jakarta Timur.
Wah, pemilik Honda Mobilio harus cek kondisi link stabilizernya nih.