“Karena kondisi udara sekitarnya yang lembab, air bisa masuk ke sistem rem sehingga bikin minyak rem mengalami oksidasi. Dampaknya bikin rem kurang pakem atau bahkan blong,” terang Ahmad.
Jadi, meskipun motor jarang digunakan, ada baiknya tetap melakukan penggantian minyak rem jika masa pakai minyak rem sudah menembus 1,5-2 tahun.
Baca Juga: Bukan Sekedar Gaya, Ini Bedanya Lever Guard dan Hand Guard di Motor
Selain itu, jika sudah muncul beberapa tanda seperti perubahan warna minyak rem atau rem menjadi los, sebaiknya juga ganti minyak rem kalian.