“Kesalahan proses bleeding untuk kuras rem atau saat ganti komponen pengereman juga bisa menyebabkan rem masuk angin,” jelas Dimas.
Wajib segera diperbaiki kalau terjadi, itu tadi tanda dan penyebab kenapa rem cakram di motor bisa masuk angin.
Baca Juga: Benarkah Ganti Oli Bisa Atasi Gejala Ngelitik di Mesin Motor Bekas?
Jangan diabaikan, karena angin yang terperangkap dalam sistem rem hidrolik bisa memicu terjadinya rem blong ketika digunakan.
Bahaya tuh!