Ferrari 458 Speciale Hasil Seludupan Akhirnya Laku di Pelelangan, Dibeli Pengusaha Properti dengan Fantastis!

Ruditya Yogi Wardana - Jumat, 5 Februari 2021 | 14:03 WIB

Ferrari 458 Speciale yang dilelang ulang akhirnya laku terjual. (Ruditya Yogi Wardana - )

Melansir dari Ferrari.com, 458 Speciale dibekali dengan mesin V8 dengan kapasitas 4.497 cc.

Tenaga yag dihasilkan diklaim mencapai 596 dk pada 9.000 rpm dan torsi maksimal 540 Nm pada 6.000 rpm.

Agar performanya bisa keluar secara maksimal, girboks kopling ganda atau Dual-Clutch 7-percepatan pun disematkan.

Dengan paduan mesin dan girboks itu, supercar Ferrari ini bisa melesat dari 0-100 km/jam hanya dalam 3 detik dan top speed-nya mencapai 325 km/jam.

Artikel ini telah tayang di Tribunsumsel.com dengan judul Ferrari 458 Speciale Selundupan Laku Dilelang, Bos Properti Kelahiran Medan Rogoh Rp 9 Miliar.