Pakai Filter Udara Aftermarket Bikin Mobil Enggak Lolos Uji Emisi?

Ryan Fasha - Jumat, 5 Februari 2021 | 20:00 WIB

Ilustrasi filter udara aftermarket tipe open (Ryan Fasha - )

Ilustrasi hasil uji emisi gas buang mesin mobil diesel

Baca Juga: Alat Uji Emisi Gas Buang Mobil Diesel Harus Dijepit, Ini Alasannya

"Mobil pakai filter aftermarket pasti akan tetap lolos uji emisi," sebut pria yang bengkelnya di Bursa Otomotif Sunter (BOS), Sunter, Jakarta Utara.

Menurut Davin, hal yang paling berpengaruh pada hasil hasil uji emisi gas buang adalah tumpukan kerak karbon di ruang bakar mesin sebuah mobil.

Tumpukan kerak karbon ini bisa mempengaruhi proses pembakaran di mesin mobil.

Selain timbulnya gejala ngelitik (knocking) dan menurunnya tenaga, dampak lainnya adalah meningkatnya emisi gas buang yang dihasilkan mesin.