Brabus Racik Mercedes-AMG A45 S Jadi Lebih Sporty dan Bertenaga 444 DK

Luthfi Abdul Aziz - Rabu, 27 Januari 2021 | 12:14 WIB

Modifikasi Mercedes-AMG A45 S hasil garapan Brabus (Luthfi Abdul Aziz - )

Tongkrongan hatchback ini dibuat 1,2 inci lebih dekat ke aspal berkat suspensi adjustable yang diberikan.

Baca Juga: Brabus Poles Tampilan Mercy G-Class Tambah Mewah dan Performa Sangar

Motor1
Mercedes-AMG A45 S menggunakan pelek Brabus Monoblock ukuran 20 inci

Lalu kaki-kakinya dijahit dengan pelek Brabus Monoblock ukuran 20 inci yang dibungkus ban Continental.

Selain itu, Brabus juga menawarkan aksesori simpel untuk mempermanis tampilan interior.

Motor1
Tampilan kabin Mercedes-AMG A45 S hasil racikan Brabus

Mulai dari pelapis baru berbahan kulit, pedal aulumunium, karpet velour hingga lampu pijakan kaki.