Lalu pada bagian kokpit ada segitiga custom yang sudah ditanami speedometer Motogadget.
Baca Juga: BMW R60/5 Kena Restomod, Pakai Kelir Segar, Garpu Depan Punya Kawasaki
Mateusz Przybyla
Tampilan depannya
Ada juga headlamp mungil dan lampu sein bar-end untuk melengkapi tampilannya.
Geser ke sektor mesin, kru Dixer Parts hanya memasang velocity stack dan exhaust system 4into1 yang pastinya memberikan suara gahar.
Mateusz Przybyla
BMW K100 RS yang menawan
Lalu ada sistem kelistrikan pun diganti baru dengan beberapa part dari Motogadget.
Terakhir sebagai finishing, kelir hitam glossy dengan aksen putih dibalurkan ke bodi motor bernama 'Zero' ini.