Mengapa Kampas Rem Depan Mobil Lebih Cepat Ganti Daripada Belakang?

Radityo Herdianto - Senin, 14 Desember 2020 | 09:00 WIB

Ilustrasi rem mobil (Radityo Herdianto - )

"Rem belakang juga lebih berfungsi sebagai parking brake, jadi memang jarang mengalami gesekan," tambah Dhaniar.

ryan/gridoto.com
kampas rem cakram mobil terdapat plat kecil

Baca Juga: Pakai Kunci Torsi untuk Kencangkan Baut Mobil, Bagian Mana Saja?

Faktor kampas rem depan lebih cepat habis juga dipengaruhi brake dive atau perpindahan beban ke depan saat mobil mengerem.

"Otomatis kampas rem depan harus lebih menahan brake dive, gesekan yang diterima lebih besar," terang Dhaniar.

"Makanya kampas rem depan 80.000 km atau kurang biasanya sudah ganti, kalau kampas rem belakang di atas 100.000 km terkadang masih tebal," tawa Dhaniar.