Ceramic Coating Bisa Beri Proteksi Cat Mobil Seumur Hidup, Tapi...

Radityo Herdianto - Kamis, 3 Desember 2020 | 12:00 WIB

Aplikasi Lapisan Ceramic Coating di Cat Mobil (Radityo Herdianto - )

Radityo Herdianto / GridOto.com
Lapisan Coating Sebagai Proteksi Cat Mobil

Baca Juga: Mengapa Habis Coating Cat Jangan Asal Cuci Mobil? Ini Alasannya

Lanjut Tommy, paparan panas matahari yang menghasilkan sinar ultraviolet menyebabkan oksidasi langsung di lapisan ceramic coating.

Selain itu perawatan cuci mobil menggunakan sabun atau sampo mobil mengandung unsur kimia yang bisa mengontaminasi ceramic coating.

"Jadi ceramic coating akan terkikis dan lapisannya lama-lama habis, mengingat tebalnya juga hanya 7 sampai 10 mikron," ungkap Tommy.