"Misal peyang hanya di bibir mau rusak seperti apa atau peyang di titik yang sama dua kali kita masih bisa terima dan diperbaiki," lanjutnya.
"Tapi seandainya palangnya bengkok sedikit saja kita sarankan untuk ganti pelek saja dibanding membahayakan saat riding," tutupnya.
Nah, sekarang tahu kan kondisi seperti apa yang bikin pelek motor tidak bisa diperbaiki.