Libur Natal dan Tahun Baru 2021, Arus Tol Cipali Diprediksi Naik 12,6 Persen

M. Adam Samudra - Jumat, 27 November 2020 | 20:28 WIB

Kondisi GT Palimanan Tol Cipali pada hari pertama libur panjang Maulid Nabi Muhammad SAW. (M. Adam Samudra - )

Baca Juga: Operasi Speed Gun, Polisi Berhasil Jaring Puluhan Pelanggar di Tol Cipali

 

Agung mengklaim semua jalur di sepanjang jalan Tol Cipali bisa dilalui dengan lancar, aman dan nyaman selama musim libur Natal dan Tahun Baru 2020-2021.

"Tentunya ASTRA Tol Cipali berharap perjalanan pengguna jalan saat berkendara di Ruas Tol Cipali senantiasa Lancar, Aman dan Nyaman. Diimbau untuk selalu mematuhi rambu lalu lintas dan selalu jaga kondisi tubuh dan kendaraan," paparnya.