Ini Kelebihan Tensioner Keteng Yamaha Nouvo Lele, Bisa Buat Nouvo Z dan Mio

Isal - Kamis, 19 November 2020 | 13:40 WIB

Ilustrasi tensioner keteng Yamaha (Isal - )

"Kalau dari umur pemakaian keteng, tensioner Yamaha Nouvo lele ini bikin usia pemakaian keteng jadi lebih panjang," tambahnya.

Mengapa tensioner Yamaha Nouvo lele membuat umur keteng lebih awet ?

"Karena per di dalam tensioner itu akan menyesuaikan kekuatan as tensioner dalam mendorong lidah keteng sehingga keteng lebih fleksibel," jelas Jambul saat ditemui di daerah Cipinang Muara, Jatinegara, Jakarta Timur ini.

Makanya Jambul banyak menyarankan kalau tensioner Yamaha Nouvo Z dan Yamaha Mio lemah bisa pakai kepunyaan Yamaha Nouvo lele ini.

Baca Juga: Ganti Rantai Keteng Motor Disarankan Berikut Tensioner, Ini Alasannya

"Dudukannya sama dengan Yamaha Nouvo Z dan Yamaha Mio. Jadi bisa pakai tonjokan keteng atau tensioner kepunyaan Yamaha Nouvo lele ini," tutupnya.