Musim Hujan Rem Cakram Jadi Rawan Macet, Ini Penyebab dan Solusinya

Uje - Kamis, 12 November 2020 | 21:40 WIB

Ilustrasi bongkar kaliper rem cakram (Uje - )

"Yang penting copot dulu kaliper dari dudukannya lalu bersihkan piston pakai air sabun lanjut diberi grease supaya air tidak gampang nempel," tambahnya lagi.

"Pastikan juga area piston kaliper ini tidak baret, kalau dia baret wajib diganti karena mengerem bisa tidak maksimal nantinya," wanti Agung.

Setelah selesai semuanya pasang kembali kaliper ke dudukannya dan pastikan rem bekerja normal kembali sebelum motor digunakan.