3. Maksimalkan ruang bagasi
Memaksimalkan ruang bagasi bisa dilakukan dengan meletakkan barang berat dan tidak terlalu dibutuhkan pada bagian bawah.
Kemudian susun sedemekian rupa agar memudahkan akses bila dibutuhkan.
Baca Juga: Ini 5 Jenis Tempat Penyimpanan Barang Bawaan yang Ada di Mobil
4. Pasang cargo net
Untuk bagasi mobil hatchback, MPV ataupun SUV bisa gunakan cargo net untuk menjaga barang bergeser saat bermanuver.
5. Tata barang dengan baik
Menata barang dengan baik bisa memberi kemudahan untuk akses dan fleksibilitas saat berkendara.
6. Gunakan roof box
Gunakan roof box untuk mengakomodasi barang bawaan ekstra.
Tapi perlu cermati batas toleransi bobot maksimal yang direkomendasikan serta perhatikan pula distribusi bobot agar tidak mengganggu kestabilan mobil.
Demikian bebrapa hal penting yang perlu diperhatikan saat membawa barang di mobil, sobat GridOto sudah siap liburan ke mana nih?