Begini Keunggulan Pelek Forged Dibanding Pelek Casting Biasa

Ryan Fasha - Kamis, 22 Oktober 2020 | 13:00 WIB

Pelek Premium Forged HSR ring 18 inci (Ryan Fasha - )

Alhasil untuk kekuatan pelek sudah bisa dipastikan jauh lebih kuat jika dibanding dengan pelek casting biasa.

Hasil dari penempaan dengan cetakan khusus ini juga menghasilkan pelek dengan tingkat bulat yang lebih baik.

pelek casting HSR wheel

Baca Juga: Pelek dengan Finishing Polish Rawan Muncul Jamur, Begini Cara Rawatnya

Dengan pelek yang membulat secara sempurna pastinya pada mobil dengan kecepatan tinggi akan jauh lebih stabil.

Karena secara kekuatan jauh di atas pelek tipe casting, maka tidak dibutuhkan batang pelek yang terlalu besar.

"Karena batang pelek yang lebih kecil saja sudah mampu menopang mobil dengan bobot yang berat," sebutnya.

"Berat pelek forged juga jauh lebih enteng jika dibandingkan dengan pelek casting, dengan diameter dan lebar pelek yang sama bisa 20-30% lebih enteng," tutup Andi.