"Atau bisa pakai kampas ganda milik Yamaha NMAX yang profilnya lebih panjang dan tebal juga, harganya Rp 387 ribu," lanjutnya lagi.
"Pemasangannya harus pakai mangkok bawaan vario juga, pastikan mangkok tidak peyang untuk mendapatkan hasil yang maksimal," tutupnya.