Seperti garpu depan yang menggunakan spek WSBK dari Showa serta pelek karbon Dymag.
Baca Juga: Motor Balap Listrik, Honda CBR1000RR Fireblade Jadi Basis Pembuatannya
Di kokpitnya terpasang setang clip-on Gravers Motorsport dengan segitiga kustom dari Attack Racing.
Sistem thumb brake pada Zero SR/S ini membuat kaki sang pengendara bebas
Satu hal yang menarik dari motor ini adalah tambahan thumb brake sehingga kaki tak perlu melakukan apapun.
Sebagai finishing, motor ini diberi warna biru gelap dengan part karbon terpampang jelas.
Hasilnya, Zero SR/S ini pun menjadi sebuah retro elektrik sport bike yang begitu menawan.
Deus Ex Machina
Zero SR/S retro sportbike