Pakai Motor Yamaha Tahun Lalu, Ini Dua Target Utama Jorge Lorenzo dalam Sesi Tes di Sirkuit MotoGP Portugal 2020

Muhammad Rizqi Pradana - Rabu, 7 Oktober 2020 | 20:42 WIB

Jorge Lorenzo memakai YZR-M1 2019 pada tes Portimao (Muhammad Rizqi Pradana - )

Baca Juga: Sama-Sama Jadi Test Rider, Dani Pedrosa Reuni Dengan Jorge Lorenzo di Tes MotoGP Portimao

Masuk akal, mengingat Yamaha YZR-M1 masih kerap bermasalah dengan ban, terutama soal grip ban belakang yang dinilai belum maksimal.

Ia menambahkan, mencari set up juga menjadi salah satu agenda mereka selama testing di bakal sirkuit MotoGP Portugal 2020 itu.

Instagram/jorgelorenzo99
Jorge Lorenzo meninggalkan garasi tim Yamaha di sesi tes MotoGP Portugal 2020.

Meskipun hal tersebut bukan menjadi target utama, mengingat dirinya akan menggunakan motor tahun lalu yang berbeda dari kebanyakan pembalap MotoGP Yamaha.

“Motorku nanti adalah motor tahun 2019 dan set up-nya pasti berbeda (dengan motor 2020), makanya mencari set up tidak akan sepenting tes girboks dan ban,” pungkasnya.