Seken Keren: Sembuhkan Gejala Overheat di Yamaha MT-25, Ganti Kipas Radiator Kepunyaan Kawasaki Ninja 250SL

Wisnu Andebar - Minggu, 20 September 2020 | 14:50 WIB

Yamaha MT-25 (Wisnu Andebar - )

Baca Juga: Seken Keren: Pahami Penyebab Kerusakan Metal Kruk As Yamaha MT-25 Supaya Kantong Enggak Jebol

Bahkan menurutnya, kipas bawaan Ninja 250SL kerap digunakan untuk motor sport lainnya yang ingin upgrade sektor pendinginan mesin.

"Saya sendiri sudah membandingkan, memang sangat berbeda hasilnya," ungkap bang Black lagi.

"Alhamdulillah setelah pakai air radiator Engine Ice dan pakai kipas radiator Ninja 250 RR Mono, masalah kelar," ujarnya.

Soal biaya, Kipas radiator orisinal Ninja 250 SL dibanderol di angka Rp 2 jutaan untuk kondisi baru.

Baca Juga: Seken Keren: Gigi Pompa Oli Yamaha MT-25 Rawan Rontok, Kenali Penyebab dan Gejalanya!

Supaya pendinginan mesin lebih maksimal, Kiki menyarankan untuk memperbesar lubang thermostat.

"Lubangnya saya bor jadi lebih lebar sekitar 2 mm. Kalau lubang bawaanya kalau enggak salah cuma 1 mm sekian," pungkasnya.