Setahun berselang mobil pertamanya pun meluncur, yaitu Dodge Model 30.
Dibuat dengan penuh ambisi, Dodge Model 30 berniat untuk mengalahkan Ford Model T.
Dodge Model T pun sukses, inilah mobil pertama yang menggunakan bodi seluruhnya dari besi.
Baca Juga: Modifikasi Ford Ranger Makin Asyik Diajak Off-road Dengan Paket Tremor
Enginebuildermag.com
Mesin Dodge Model 30
Mobil ini menggunakan mesin 4 silinder 3.479 cc bertenaga 35 dk.
Sedangkan mesin 2.900 cc 4 silinder milik Ford Model T hanya 20 dk.
Keunggulan lainnya adalah pada transmisi, dimana transmisi Dodge Model 30 juga sudah 3 percepatan, sementara Ford Model T masih 2 percepatan saja.