"Kalau sudah sampai bunyi, itu tidak lama lagi kabel bakal putus," wantinya.
"Ketimbang nanti repot kalau putus di jalan, lebih baik segera diganti jika kabel kalian sudah mengeluarkan bunyi seperti itu," tutupnya.
Umumnya, jika ada bagian kabel kopling yang putus juga akan terasa berat ketika tuas kopling ditekan dan tidak balik saat dilepas.
Itu menjadi ciri yang paling mudah diketahui untuk masalah pada kabel kopling.
Jadi jika tanda-tanda tadi mulai muncul, baiknya kabel kopling segera diganti.
Baca Juga: Knalpot LeoVince 2in1 Buat Kawasaki Ninja ZX-25R, Suara dan Gaya Bisa Diubah