Motor Jarang Terpakai Akibat PSBB, Awas Rem Jadi Macet!

Uje - Senin, 14 September 2020 | 21:15 WIB

Rem cakram depan diupgrade pakai kaliper Brembo (Uje - )

Baca Juga: Ternyata Begini Proses Powder Coating yang Lagi Tren di Anak Motor

"Kalau perlu bawa sekalian ke bengkel untuk membongkar area kaliper sekaligus membersihkan dari kotoran," lanjut Dody.

"Soalnya area pengereman ini vital, kalau tidak terawat tentu malah bisa bikin bahaya," tutupnya.

Intinya memang cuci dulu motor sebelum disimpan lama agar kotoran yang menempel tidak mengendap dan mengeras yang bisa merusak komponen di motor.