Hati-hati Lewat Tol Japek, Jasa Marga Rekonstruksi Rigid Pavement di Titik Ini Mulai Besok

Gayuh Satriyo Wibowo - Minggu, 9 Agustus 2020 | 12:15 WIB

Ilustrasi rekonstruksi rigid pavement di Tol Jakarta-Cikampek (Gayuh Satriyo Wibowo - )

Baca Juga: Volume Lalu Lintas Melonjak Hingga 18 Persen, Ratusan Ribu kendaraan Menuju DKI Jakarta Via Tol Hingga H+2 Idul Adha

Mereka juga telah berkoordinasi dengan Patroli Jalan Raya (PJR) dan PT Jasamarga Tollroad Operator (JMTO) terkait langkah antisipasi ini.

Selain itu, demi menjaga kelancaran dan keselamatan kerja, pihak JTT mempersempit area kerja serta memasang spanduk imbauan pekerjaan.

Berikut titik lokasi pengerjakan rekonstruksi rigid pavement di ruas Tol Jakarta-Cikampek:

1. KM 26+644 s.d KM 26+764 Lajur 1 arah Cikampek dengan panjang penanganan 120 meter
2. KM 26+834 s.d KM 26+919 Lajur 1 arah Cikampek dengan panjang penanganan 85 meter
3. KM 34+412 s.d KM 34+367 Lajur 1 arah Jakarta dengan panjang penanganan 45 meter
4. KM 32+611 s.d KM 32+591 Lajur 1 arah Jakarta dengan panjang penanganan 20 meter
5. KM 31+725 s.d KM 31+671 Lajur 1 arah Jakarta dengan panjang penanganan 54 meter