Menghitung Konsumsi BBM Motor Pakai Pertamax dan Pertalite, Kalau Sesuai Rekomendasi Dijamin Irit!

Muhammad Mavellyno Vedhitya - Rabu, 5 Agustus 2020 | 16:42 WIB

dispenser pengisian bahan bakar milik Pertamina. (Muhammad Mavellyno Vedhitya - )

Baca Juga: Pertamina Kembali Dirikan Pertashop di Jogja, Minat? Ini Caranya

GridOto.com
Honda BeAT terbaru saat di tes oleh tim OTOMOTIF TV.

Berdasarkan hasil tes GridOto.com, sekali isi BBM Pertalite (RON 90) penuh 4,2 liter, Honda BeAT bisa menempuh jarak sejauh 214,2 km. Sementara untuk rata-rata konsumsi BBM yang dapat mencapai 51 km/liter.

Nah, perlu diingat kembali kalau bensin merupakan kebutuhan pokok bagi setiap kendaraan. Dari banyaknya pilihan kualitas jenis bensin, setiap jenis bensin memiliki nilai oktan yang berbeda. Penggunaan BBM yang tepat membuat proses pembakaran di ruang mesin jadi lebih sempurna, alhasil motor bisa lebih irit sob.