Masterglow Auto Spa Detailing, Bengkel Spesialis Coating dan Detailing Motor

Uje - Rabu, 5 Agustus 2020 | 17:40 WIB

Lapisan coating untuk motor hanya perlu satu layer (Uje - )

Body motor yang sudah dicoating

Untuk paketan coating itu motor kami bersihkan total dan tambahkan perlindungan di body pakai cairan coating," tambah Andre.

Jadi untuk coating ini melindungi motor dari baret halus, dan warna cat dari body motor ini jadi lebih tahan lama karena terlindungi coating.

Sifat dari lapisan coating ini juga bikin air tidak mudah menempel, sehingga menghindari efek waterspot karena body akan memiliki efek daun talas.

"Membersihkannya jadi lebih mudah juga kalau body sudah coating, karena kotoran dan air tidak mudah menempel," yakinnya.

Baca Juga: Proses Coating Body Motor Disarankan Satu Malam, Begini Penjelasannya

Untuk coating sendiri Andre patok tarif mulai Rp 850 ribu.

Buat lebih lengkapnya bisa lihat daftar di bawah ini atau kontak Andre di nomor 0813-1156-7791.

Bike Premium Wax: Rp 80 ribu (matic)
Rp 95 ribu (sport)

Bike Body Detailing: Rp 450 ribu (small)
Rp 550 ribu (medium)
Rp 950 ribu (large)

Bike Body Coating: Rp 850 ribu (small)
Rp 950 ribu (medium)
Rp 1,5 juta (large)