Dan juga sobat bisa mendapat kaki-kaki yang lumayan terlihat gambot dan proporsional dengan streetcubnya sendiri.
"Bisa kok mas kita pasangin ban sama pelek besar, tergantung permintaan saja. Termasuk aksesori wheel dop juga. Sesuai permintaan customer saja," kata Dega.
"Part-part lain juga kita perhatikan kok mas, ngga asal pasang aja. Kaya headlamp aja kita pilih pakai LED projector daymaker. Stoplamp juga led stripe," ujar Dega.
"Jok custom dan knalpot juga kita pilihkan yang lumayan. Biar sesuai sama konsep streetcubnya mas hehe," lanjut Dega.
Lumayan nih opsi buat sobat yang ngga mau ribet kepengen punya streetcub!
RAINBOW MOTO BUILDER, Instagram: @rainbowmotobuilder/@adegaangga, Sukabumi, 085291919106