Untungnya Catur hanya mengalami luka ringan dan proses evakuasi baru bisa dilakukan pada siang hari.
Dalam kesempatan itu, Iptu Andrew menyarankan agar pengemudi yang melakukan perjalanan jauh tidak memaksakan diri ketika sudah lelah.
“Sebaiknya menepi dulu di tempat yang layak untuk istirahat. Kondisi prima sangat dibutuhkan untuk pengemudi, terlebih yang melakukan perjalanan jauh,” pesan
Artikel ini telah tayang di serambinews.com dengan judul "Sopir Hilang Kendali, Mobil CRV Masuk Parit dan Tabrak Tiang Listrik di Perbatasan Aceh Tamiang"