Dimodif Simpel Sudah Cukup Bagi Honda Scoopy Tampil Lebih Menawan

Fedrick Wahyu - Senin, 20 Juli 2020 | 19:17 WIB

Modifikasi simpel Honda Scoopy (Fedrick Wahyu - )

Pindah ke kaki belakang, suspensinya sudah menggunakan dengan Ohlins.

Baca Juga: Gokil Modifikasi Honda Scoopy Ala Ruckus Bermesin 250 cc 2 Silinder

Dari sektor mesin tampak ada beberapa pemanis berupa pemakaian box filter beraksen serat karbon.

Dang Khoa
Shock belakang pakai Ohlins dan box filter di beri aksen serat karbon

Selain itu, cover knalpot pun juga kini beraksen serat karbon yang mewah.

Dengan modifikasi seperti itu, Honda Scoopy ini pun tampil begitu sangar.

Dang Khoa
Cover knalpot juga diberi aksen karbon

Dang Khoa
Modifikasi Honda Scoopy yang menarik