Akan tetapi untuk lebih yakin bahwa kaliper rem mulai oblak bisa dengan cara memukul roda dengan tangan.
"Saat mobil diparkir coba dengan memukul ban dengan tangan, kalau dirasa ada bunyi dari arah rem maka kemungkinan kaliper oblak," sebutnya.
Saat roda dibongkar juga bisa dilakukan pengecekan dengan cara memegang kaliper.
Baca Juga: Gampang, Begini Perawatan Rem Cakram Mobil Saat Musim Hujan Datang
Kaliper oblak bisa dirasakan dengan tangan dengan cara menggerakan kaliper.
"Kalau bunyi sudah terlalu terdengar perbaiki segera kaliper yang oblak, kalau masih sedikit oblak namun dan tidak muncul bunyi enggak diperbaiki juga tidak apa-apa," tutup Harry.