Selanjutnya teteskan oli yang ada di dipstik ke tisu dan diamkan sekitar 3-5 menit untuk melihat hasilnya.
“Jika warnanya terlihat bening kecoklatan artinya masih bagus, tapi kalau sudah hitam atau mirip kopi susu yang jadi tanda tercampur air ini wajib ganti baru,” yakin Oki.
Tuh, jangan bingung lagi buat mengecek volume dan kondisi oli di dalam mesin.
Untuk membuka dipstik bisa diputar menggunakan tangan atau bisa pakai tang sebagai bantuan untuk memutar dipstik.