Modal Mulai Rp 8 Jutaan, Pria Lulusan SMP di Jember Berhasil Bikin Mobil Listrik, Ini Penampakannya

Naufal Nur Aziz Effendi - Kamis, 4 Juni 2020 | 08:30 WIB

Mobil listrik buatan Sasmito (37) saat dilakukan test drive di di Jalan Desa Wonosari, Kecamatan Tempurejo, Jember, Rabu (3/6/2020) (Naufal Nur Aziz Effendi - )

Baca Juga: Pemerintah Inggris Nyari Tanah Hampir 400 Ribu Meter Persegi Buat Pabrik Mobil Listrik, Calon Tesla Gigafactory?

Modal awal merakit mobil listrik misalnya sekitar Rp 8 juta - Rp 12 juta.

"Namun biaya operasional sehari-hari sangat murah jika dibandingkan dengan kendaraan berbahan bakar minyak," lanjutnya.

Sasmito mengaku hanya perlu mengeluarkan biaya listrik Rp 15.000 - Rp 30.000 untuk pengisian listrik baterai 1 kWh sampai 2 kWh.

"Keunggulan kendaraan listrik itu jelas lebih irit, juga ramah lingkungan. Kalau mobil mungil kayak punya saya juga lebih mudah, bisa blusukan ke gang-gang kecil," pungkasnya.

Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul Melihat Mobil Listrik Rakitan Warga Lulusan SMP di Jember yang Dilirik oleh Wagub Jatim