Sistem pengeremannya kini sudah jadi cakram dan menggunakan kaliper Brembo.
Baca Juga: Pengen Buritan Honda Vario 150 Tampil Simpel? Pakai Tail Tidy WR3 Aja
Karena rem belakang juga jadi cakram, master rem pun ikut diganti dengan Brembo Corsa Corta dan Galespeed.
Tuan Screws
Rem belakang enggak kalah sangar dari yang depan
Kemudian untuk suspensi pun ikut diupgrade menggunakan produk Ohlins.
Berikutnya untuk sektor mesin mendapat upgrade berupa knalpot dengan muffler LeoVince 4Road.
Dengan ubahan-ubahan yang cukup ekstrem tersebut, Honda Vario 150 ini berubah makin sporty.
Tuan Screws
Sekilas memang kelihatan biasa aja, tapi kalau udah dilihat detail baru ketahuan sangarnya Honda Vario 150 ini